Ketabahan Yang Luar Biasa

Kali ini @Blog Kang Robby Akan menginspirasi sobat2nya dengan sebuah cerita renungan inspiratif tentang perjalanan seorang ibu menuju ...

Kali ini @Blog Kang Robby
Akan menginspirasi sobat2nya
dengan sebuah cerita renungan inspiratif
tentang perjalanan seorang ibu
menuju tempat kediaman putra tercintanya
Pada suatu hari ada seorang ibu yang menumpang
perahu layar untuk menemui akan tersayangnya
yang sedang menuntut ilmu,Tanpa disangka
badai dan obak dihari itu sangat ganas
sehingga perahu layar tersebut berjalan
tak tentu arah dan akan tenggelam.

Semua penumpang menjadi panik
ada yang berteriak-teriak
ada yang mencari pelampung
malah sudah ada yang loncat
terjuan keair mencari tempat
untuk menyelamatkan diri

Dalam keadaan yang sudah kacau balau tersebut,
hanya ada satu orang yang tidak panik dialah
ibu itu si ibu tetap duduk dengan tenang sambil sesekali
menengadahkan wajah dan tangannya ke atas dengan bibir komat-kamit.
berdoa kepada ALlah SWT yang memiliki kekuasaan atas hidup dan mati seseorang

Seorang awak kapal ternyata memperhatikan
si ibu tua itu dan kemudian ia mendekati
seraya berkata :" Ibu  apa yang sedang engkau
lakukan, mengapa ibu diam saja dan tidak berusaha untuk
menyelamatkan diri"?

Lalu sang ibu memndang awak kapal itu dengan senyum
yang sangat ikhlas dan tenang, lalu dia
berkata :" apakah yang dapat aku lakukan disaat
seperti ini.."?

Awak kapal menjawab :" pergilah cari pelampung
atau masuklah ke sekoci bersama dengan penumpang yang lain

" Si ibu kembali bertanya.." apakah dengan kondisiku
yang sudah tua dan tidak bertenaga ini akan mampu berebut
pelampung atau mampu bertahan untuk saling mendorong di dalam
sekoci yang sekecil itu..?

apakah kapal ini tidak
lebih besar dari sekoci itu
untuk tempat berteduk dan berlindung.."?
lalu sang awak kapal menjawab :" ibu, kapal ini akan tenggelam karena
sudah terlalu banyak air laut yang masuk"

Kemudian si ibu menjawab :" aku sangat berbahagia
untuk tetap tinggal di kapal ini, karena sekoci
dan pelampung itu tidak akan pernah sampai ke
daratan yang akan kita tuju,

karena mereka tidak akan kuasa menentukan
arahnya, sementara Jikalau Tuhan mngijinkan kapal ini bertahan,
maka akan sampailah kita ke daratan tujuan
kita dan aku akan bertemu dengan anakku
yang kucintai yang sedang menungguku disana".

Si awak kapal bingung dan kembali bertanya
:" bagaimana sekiranya kita tidak mampu untuk
meneruskan perjalanan dan kita putar haluan
untuk kembali..?"

si ibu menjawab :" aku juga akan berbahagia,
karena aku akan kembali berkumpul dengan
suami ku yang sedang menunggu ku di
rumah.."

Lalu si awak kapal
kembali bertanya:"
Bagaimana kalau kapal ini tenggelam
dan kita akan mati ditelan ombak
badai..?"

si ibu kembali menjawab
dengan tenang dan senyum :" aku juga
akan tetap berbahagia,
karena aku akan bertemu
dengan anakku yang telah lama
pergi menghadap SangPenciptanya".

Seketika itu sang
awak kapal baru
tersadar..,

ternyata ketabahan ibu ini sungguh luar biasa,
lalu dengan tangan yang lembut ia menuntun
ibu tua itu untuk masuk menuju ruang awak
kapal serta berkata "

Terimakasih
Ibu, engkau telah memberiku pelajaran
yang sangat berharga, bahwa hidup harus dihadapi dengan
ketenangan jiwa dan
terutama penyerahan diri kepada Tuhan Sang Pencipta"

~ Senyum ~


Author Unknown


Kang Robby

COMMENTS

BLOGGER
Nama

Akhlak Islam Artikel Hikmah Artikel Islami Menarik Cerita Renungan Inspiratif Contact ME Exchange Dofollow Links Falsafah Kehidupan Filosofi Kang Robby Ideologi Keberagaman Kajian Islam Modern Kang Robby Kata Mutiara Islam Kata-Kata Hikmah Kitab Klasik Pengembangan Diri Puisi Cinta Terbaru Puisi Inspiratif Puisi Islami Inspiratif Puisi Religi Ulama Klasik
false
ltr
item
Blog Kang Robby: Ketabahan Yang Luar Biasa
Ketabahan Yang Luar Biasa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgw2Z0k-_ZMoKiG2R-H2i0pofqEeL5GM4XdGTp5WIi9eMrZWhEQvgoHuQKrZq9wzdxsq5A9p1Lan7Gxu8yPokN4Y2kz2OWkLT1mQ25SzAvpTgxIXqcMpYTzcuku3nCyEgPylm0x597U3gc/s200/bringbacknature_wallpaper1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgw2Z0k-_ZMoKiG2R-H2i0pofqEeL5GM4XdGTp5WIi9eMrZWhEQvgoHuQKrZq9wzdxsq5A9p1Lan7Gxu8yPokN4Y2kz2OWkLT1mQ25SzAvpTgxIXqcMpYTzcuku3nCyEgPylm0x597U3gc/s72-c/bringbacknature_wallpaper1.jpg
Blog Kang Robby
http://robbie-alca.blogspot.com/2012/02/ketabahan-yang-luar-biasa.html
http://robbie-alca.blogspot.com/
http://robbie-alca.blogspot.com/
http://robbie-alca.blogspot.com/2012/02/ketabahan-yang-luar-biasa.html
true
3328551387479627982
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy